[Lirik "Heroik"]
[Verse 1]
Kau berdebu
Pikiranmu
Isi hatimu
[Pre-Chorus]
Merasa heroik
Memekik-mekik
Orang-orang bergidik
[Chorus]
Peran yang kau pikul
Pamrihnya menyembul
Seolah jawaban tiada pertanyaan
Hanyalah igauan
[Verse 2]
Kau berkarat
Terbaca dalam niat
Dan tabiat
[Pre-Chorus]
Kau berakrobatik
Menukik-nukik
Orang tersedak jijik
[Verse 1]
Kau berdebu
Pikiranmu
Isi hatimu
[Pre-Chorus]
Merasa heroik
Memekik-mekik
Orang-orang bergidik
[Chorus]
Peran yang kau pikul
Pamrihnya menyembul
Seolah jawaban tiada pertanyaan
Hanyalah igauan
[Verse 2]
Kau berkarat
Terbaca dalam niat
Dan tabiat
[Pre-Chorus]
Kau berakrobatik
Menukik-nukik
Orang tersedak jijik
Comments (0)
The minimum comment length is 50 characters.