Lirik "Mimpi" - Cokelat
[Intro]
[Verse 1]
Sinaran rembulan tembus gelap malam
Terangi jalan yang penuh akan liku
Dimanakah ada tempat kubersandar
Tuk rebahkan jiwa ini
[Verse 2]
Hembus angin malam menerpa tubuhku
Memberikan tanda datangnya bayangmu
Terdengar suara, nafas dan langkahmu
Bawa sejuta asaku
[Pre-Chorus]
Datanglah dalam tidurku
Temani jiwaku
Jadikan mimpiku indah
[Chorus]
Dalam mimpiku hanya dirimu
Dalam khayalku s`lalu hadirmu
Walaupun hanya 'tuk hias mimpiku
[Intro]
[Verse 1]
Sinaran rembulan tembus gelap malam
Terangi jalan yang penuh akan liku
Dimanakah ada tempat kubersandar
Tuk rebahkan jiwa ini
[Verse 2]
Hembus angin malam menerpa tubuhku
Memberikan tanda datangnya bayangmu
Terdengar suara, nafas dan langkahmu
Bawa sejuta asaku
[Pre-Chorus]
Datanglah dalam tidurku
Temani jiwaku
Jadikan mimpiku indah
[Chorus]
Dalam mimpiku hanya dirimu
Dalam khayalku s`lalu hadirmu
Walaupun hanya 'tuk hias mimpiku
Comments (0)
The minimum comment length is 50 characters.