0
Akan Kukenang - Idgitaf
0 0

Akan Kukenang Idgitaf

Akan Kukenang - Idgitaf
[Lirik "Akan Kukenang"]

[Verse 1]
Karena hal kecil aku bertahan
Lihat mama banyak makan
Lihat papa di teras depan
Semisal mereka pergi duluan
Tetap manis untuk dikenang

[Verse 2]
Karena hal kecil aku bertahan
Dengar canda teman-teman
Hirup udara perkotaan
Semisal aku pergi duluan
Tetap manis untuk dikenang

[Chorus]
Nyatanya
Memori yang aku punya di dunia
Terlalu mahal harganya
Selalu kaya arti dan makna
Jika aku berpulang
Semua akan hilang
Maka ku ucap sekarang
Engkau selalu akan kukenang
Comments (0)
The minimum comment length is 50 characters.
Information
There are no comments yet. You can be the first!
Login Register
Log into your account
And gain new opportunities
Forgot your password?