[Lirik "Semoga Sembuh"]
[Verse 1]
Apa kabar?
Kudengar kau masih menangis
Bagaimana hari?
Apakah masih terasa bengis?
[Verse 2]
Sampai kapan
Kau bungkam semua kesedihan? Mm-mm
Bagaimana bisa
Aku biarkan kau kesakitan?
[Chorus]
Mungkin kau tak bisa kembali seperti dahulu
Setidaknya luka badan, jiwa, takkan lagi melepuh
Obatmu mungkin bukan aku
Dan semoga hadirku tak perkeruh
Satu hanya doaku, kau semoga sembuh
[Post-Chorus]
(La-la, la-la-la)
Hm-mm (la-la, la-la-la)
(La-la, la-la-la)
[Verse 1]
Apa kabar?
Kudengar kau masih menangis
Bagaimana hari?
Apakah masih terasa bengis?
[Verse 2]
Sampai kapan
Kau bungkam semua kesedihan? Mm-mm
Bagaimana bisa
Aku biarkan kau kesakitan?
[Chorus]
Mungkin kau tak bisa kembali seperti dahulu
Setidaknya luka badan, jiwa, takkan lagi melepuh
Obatmu mungkin bukan aku
Dan semoga hadirku tak perkeruh
Satu hanya doaku, kau semoga sembuh
[Post-Chorus]
(La-la, la-la-la)
Hm-mm (la-la, la-la-la)
(La-la, la-la-la)
Comments (0)
The minimum comment length is 50 characters.